Tolak Stres Dengan Teriak TIDAK

Written By Unknown on Selasa, 19 Juni 2012 | 20.02

Tolak Stres Dengan Teriak TIDAK Berani melakukan penolakan atau mengatakan tidak, menjadi cara menyehatkan untuk mengusir stres dalam diri. Terutama bagi Anda yang kerapkali mengiyakan berbagai permintaan atau keinginan, sementara di sisi lain Anda merasa begitu tertekan dan tak tenang. Mengapa Anda boleh melakukan penolakan?

Bilang tidak tak berarti Anda egois
Menolak atau mengatakan tidak berarti Anda egois. Ketika Anda berani mengatakan tidak atas sebuah tawaran menarik (apapun itu dalam pekerjaan atau kehidupan pribadi) artinya Anda menghargai tanggung jawab yang saat ini Anda miliki. Anda juga menegaskan bahwa Anda mampu dan berdedikasi memberikan waktu berkualitas menjalani tanggung jawab tersebut.

Bilang tidak akan membuka kesempatan mencoba hal baru
Boleh jadi Anda dikenal sebagai individu murah hati. Anda selalu siap mengulurkan tangan membantu menyelesaikan sejumlah pekerjaan. Namun bukan berarti Anda harus selalu ada setiap kali dibutuhkan. Berikan waktu untuk diri Anda sendiri dengan berani mengatakan tidak. Dengan begitu Anda bisa mengejar kesempatan lain, melakukan hal baru yang Anda sukai.

Terlalu sering mengiyakan itu tidak sehat lho!
Segala hal yang berlebihan tak menyehatkan. Termasuk saat Anda menghabiskan terlalu banyak waktu bekerja, mengerjakan tugas yang sebenarnya bukan tanggung jawab Anda, selalu mengiyakan saat diminta bantuan. Sesekali katakan tidak, jangan selalu mengiyakan, jika tak ingin energi habis terkuras dan berisiko mengganggu kesehatan fisik.

Memberikan peluang kepada orang lain untuk berkembang
Dengan mengatakan tidak Anda telah membuka pintu kesempatan bagi orang lain untuk berkembang. Tentunya tak hanya Anda yang ingin sukses mengerjakan suatu proyek atau pekerjaan. Orang lain juga butuh kesempatan mengembangkan kualitas dirinya Tolak Stres Dengan Teriak TIDAK.

Anda sedang membaca artikel tentang

Tolak Stres Dengan Teriak TIDAK

Dengan url

http://streswajah.blogspot.com/2012/06/tolak-stres-dengan-teriak-tidak.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Tolak Stres Dengan Teriak TIDAK

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Tolak Stres Dengan Teriak TIDAK

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger